Semarakkan Hari Kemerdekaan KKP Kelas I Surabaya Gelar Berbagai Lomba

Salam Sehat Sobat KKP!!! Kamis, 10 Agustus 2023 Surabaya(10/08), -Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Surabaya pekan ini disibukkan dengan lomba-lomba rekreatif untuk menyambut HUT Kemerdekaan RI ke 78. Pada hari Rabu (09/08) KKP Kelas I Surabaya menyelenggarakan lomba futsal di lapangan futsal Zupper Sidotopo Surabaya. diikuti seluruh pegawai KKP Kelas I Surabaya Beserta Seluruh Wilayah …

Semarakkan Hari Kemerdekaan KKP Kelas I Surabaya Gelar Berbagai Lomba Read More »